Masjid Rahmatullah Aceh, Saksi Bisu Kejadian Tsunami



masjid rahmatullah aceh

Mirwaners, Tsunami dahsyat menghancurkan Aceh 12 tahun silam. Namun ada 2 masjid yang masih kokoh berdiri meski tsunami menerjang, salah satunya yaitu Masjid Rahmatullah.

Alhamdulillah ya akhirnya saya bisa sampai ke masjid ini dan melihat sendiri keadaan didalamnya.

Masjid Rahmatullah di Pantai Lampuuk adalah saksi bisu ketika gelombang tsunami menerjang kawasan Aceh besar. Masjid ini menjadi satu-satunya bangunan yang masih berdiri kokoh ketika yang lain sudah roboh dibawa gelombang.

Kamu mungkin masih ingat sebuah foto pasca tsunami yang membuat heboh sampai ke luar negeri. Itu adalah foto udara tentang kondisi Aceh Besar yang luluh lantak, kecuali hanya sebuah masjid saja. Itulah Masjid Rahmatullah.


Sungguh ajaib memang! Tapi itulah kebesaran Tuhan. Memang, hal ini sulit jika dibayangkan dengan logika. Tapi jika sudah kuasa Tuhan, apapun yang tidak mungkin bisa saja terjadi.

Masjid Rahmatullah ini bisa ditempuh dengan perjalanan sekitar 15 sampai 20 menit saja melalui jalur darat ke Arah jalur Barat, Selatan Aceh. Tepatnya di daerah Lampuuk kawasan wisata Loknga, Aceh Besar.

Di salah satu sudut masjid ini, kita bisa melihat beberapa foto yang dipajang sebagai kenangan akan bencana Tsunami dan ada juga beberapa tiang bangunan yang patah diterjang tsunami sengaja dibiarkan sebagai bukti betapa dahsyatnya bencana tsunami saat itu.

Masjid ini merupakan saksi bisu betapa dahsyatnya bencana Tsunami yang melanda Aceh 12 tahun silam. Selain itu masjid ini juga menjadi bukti betapa agungnya kuasa Tuhan.

Mirwan Choky

Yuk follow untuk mendapatkan info-info terupdate dari Mirwans.com


Nama

Aceh,45,Affiliate,1,Artis,8,Asuransi,3,Automotive,19,Axioo Blog Competition,1,Axioo Indonesia,1,Bagan Siapiapi,7,Berita,2,Blogging Tips,6,Cheria Halal Holiday,1,Culinary,42,Culture,9,English Zone,37,Events,33,Fashion,1,Featured,10,Film,9,Finance,32,Fitness,59,Gym,1,Health,6,Hotel,20,I-Sing,10,Info,17,International,20,Kesehatan,13,Lifestyle,110,Lomba,2,Lowongan Kerja,3,Malaysia,11,NTT,13,Pendidikan,18,Percetakan,5,Pesawat,14,PPG SM-3T,16,Property,4,Religi,1,Resep Masak,2,Review,27,Riau,24,Rommentiq,16,Sablon,3,Shopping,8,Singapore,20,Skin Care,1,Smartphone,6,Sponsored,8,Surakarta,1,Techno,48,Timor Leste,1,Tips,43,Transportation,12,Travel,98,Viral,5,Whatever,3,
ltr
item
Mirwan Choky: Masjid Rahmatullah Aceh, Saksi Bisu Kejadian Tsunami
Masjid Rahmatullah Aceh, Saksi Bisu Kejadian Tsunami
Masjid Rahmatullah Aceh, Saksi Bisu Kejadian Tsunami, objek wisata di Aceh, tempat wisata religi di Aceh
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjnEbgkjJAKn4_QWvvNu3w7YQWJ6QQw0DXjOD8thc-a7REhZlG4dgZeskvdzA6-_2AjfzbAJwjBZkFzLdSzvoCvMja6CJveetoAahyByh-mfx1ypdlFmidon_q3DsWD18PsQghcx8Jc8k/s1600/152819_masjidtsunamiafp.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjnEbgkjJAKn4_QWvvNu3w7YQWJ6QQw0DXjOD8thc-a7REhZlG4dgZeskvdzA6-_2AjfzbAJwjBZkFzLdSzvoCvMja6CJveetoAahyByh-mfx1ypdlFmidon_q3DsWD18PsQghcx8Jc8k/s72-c/152819_masjidtsunamiafp.jpg
Mirwan Choky
https://www.mirwans.com/2016/04/akhirnya-saya-sampai-ke-masjid.html
https://www.mirwans.com/
https://www.mirwans.com/
https://www.mirwans.com/2016/04/akhirnya-saya-sampai-ke-masjid.html
true
6351450605521220399
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All YAKIN SUDAH BACA YANG INI ? LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy